Rabu, 20 Februari 2013

mengetahui teman yang menghapus kita di facebook

pada kesempatan ini saya akan memberikan sebuah tips tentang facebook, apa tipsnya?? sesuai judul yaitu mengetahui teman yang menghapus kita dari pertemanan facebook,,sering kali teman/pacar menghapus teman2  dari daftar pertemanan facebook tanpa sepengetahuan kita,atau teman kita sendiri yang menghapus pertemanan kita tanpa alesan yang jelas,sehingga membuat kita kesal,,nah gk perlu kesal,,
karena sekarang kita dapat mengetahui teman kita yang menghapus kita dari pertemanan facebook,,mau tau caranya ???
langsung aja yah..



  1. Instal terlebih dahulu greasemonkey,jika kamu memakai firefox,jika sudah instal dulu supaya bisa di terapkan aplikasinya.https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/addon/greasemonkey
  2. Instal juga script ini http://userscripts.org/scripts/show/58852
  3. Coba lihat di facebook kamu,nambah pilihan satu lagi kan yaitu Unfriends yang terletak di samping profil.

Selesai gampang kan,,
sekarang kamu bisa mengetahui teman yang telah di hapus atau tidak sengaja terhapus terlihat di Unfriends nya,,lalu kamu bisa kembali add lagi ...:D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar